Rabu, 16 Februari 2011

konfigurasi DHCP di PC

PC yang menjadi klien jaringan, baik jaringan kabel maupun wireless bisa dikonfigurasi DHCP-nya agar nantinya bisa otomatis dipinjami/lease alamat ip oleh DHCP server. Caranya berikut ini:

1. Buka Control Panel lalu pilih Network Connections.

2. Klik kanan pada ethernet card atau WLAN card yang anda gunakan untuk terkoneksi ke jaringan. Pilih menu Properties.















3. Pada jendela Local area Connection Properties, klik pada Internet protokol(TCP/IP) Properties dan klik lagi tombol Properties.















4. Di tab General, pilih Obtain an IP address automatically. Kemudian klik OK.















reff: 60 Teknik Optimasi JAringan Komputer, ELEX MEDIA KOMPUTINDO

Tidak ada komentar:

Posting Komentar